The Wolverine
Genre : Superhero, Action
Jadwal rilis : Juli 2013
Sinopsis
Mengkisahkan
perjalanan Wolverine ke negeri Jepang untuk berlatih bersama seorang
prajurit Samurai, namun dalam perjalannya ia mengalami hambatan dan
pertarungan menghadapi baja samurai yang mematikan.
Film The Wolverine dibintangi oleh Hugh Jackman, Brian Tee, Will Yun Lee dan disutradarai oleh James Mangold
Tidak ada komentar:
Posting Komentar